Page 67 - Materi Modul Korespondensi_21_Neat
P. 67

Elektronik           : alat yang dibuat berdasarkan prinsip elektronika; hal atau

                                             benda  yang  menggunakan  alat-alat  yang  dibentuk  atau
                                             bekerja atas dasar elektronika.

                        E-Mail               :  alamat  resmi  kita  di  dunia  maya.  Dengan  menggunakan
                                             email kita dapat terhubung dalam berbagai kegiatan internet,

                                             seperti bergabung di situs jejaring sosial semisal Facebook.

                                             dan twitter maka saat pendaftaran akan membutuhkan email.
                        Konvensional         : Berdasarkan konvensi (kesepakatan) umum (seperti adat,

                                             kebiasaan, kelaziman).
                        Arsip                : dokumen tertulis (surat, akta, dan sebagainya), lisan (pidato,

                                             ceramah, dan sebagainya), atau bergambar (foto, film, dan
                                             sebagainya) dari waktu yang lampau, disimpan dalam media

                                             tulis  (kertas),  elektronik  (pita  kaset,  pita  video,  disket

                                             komputer,  dan  sebagainya),  biasanya  dikeluarkan  oleh
                                             instansi  resmi,  disimpan  dan  dipelihara  di  tempat  khusus

                                             untuk referensi.
                        Efektif              :  sebuah usaha untuk mendapatkan tujuan, hasil atau target

                                             yang diharapkan dengan waktu yang telah ditetapkan terlebih

                                             dahulu  tanpa memperdulikan biaya  yang harus atau sudah
                                             dikeluarkan.

                        Lazim                :  sudah  biasa,  sudah  menjadi  kebiasaan,  sudah  umum
                                             (terdapat, terjadi, dilakukan, dan sebagainya).

                        Era Globalisasi      : proses integrasi internasional yang terjadi karena pertukaran

                                             pandangan  dunia,  produk,  pemikiran,  dan  aspek-aspek
                                             kebudayaan lainnya. Kemajuan infrastruktur transportasi dan

                                             telekomunikasi, termasuk kemunculan telegraf dan Internet,
                                             merupakan  faktor  utama  dalam  globalisasi  yang  semakin






                                                              65
   62   63   64   65   66   67   68   69   70   71   72