Page 29 - FISIKA MATEMATIKA I PERSAMAAN LINEAR DAN PENERAPAN DALAM RANGKAIAN LISTRIK
P. 29
Dari bentuk matrik diatas, untuk mencari nilai x dan y memiliki
persamaan sebagai berikut;
| | − (2.9)
X = =
| | −
(2.10)
| | −
Y = =
| | −
Penyelesaian himpunan persamaan linear untuk
matriks lebih dari ordo 2x2
A. Mencari Determinan Dengan Menggunakan Metode
Sarrus
Metode Sarrus merupakan sebuah metode yang dapat
digunakan dalam mencari determinan suatu matriks dengan
menggunakan matriks perkalian elemen secara diagonal.
Adapun cara mencari determinan menggunakan metode Saruss
dapat dilihat pada persamaan dibawah ini.
Diketahui sebuah persamaan sebagai berikut;
ax + by + cz = A
dx + ey + fz = B (2.11)
gx + hy + iz = C
23