Page 48 - E-MODUL FISIKA ALAT OPTIK_MUSTIKA FADILLA
P. 48
4. Setelah itu, setiap kelompok akan mempresentasikan
poster yang telah mereka buat di depan kelas.
E. Data Hasil Percobaan
Data yang dihasilkan berupa poster ilmiah yang
mencakup informasi tentang bagian-bagian mikroskop
cahaya serta teknik penggunaannya.
F. Pertanyaan
1. Apa saja bagian-bagian utama dari mikroskop
cahaya dan apa fungsi masing-masing bagian
tersebut?
2. Mengapa penting untuk melakukan penyesuaian fokus
saat menggunakan mikroskop cahaya? Bagaimana
teknik pengaturan fokus yang tepat?
3. Apa yang membedakan teknik penggunaan mikroskop
cahaya untuk sampel transparan dan sampel tidak
transparan?
4. Mengapa pencahayaan merupakan aspek penting
dalam penggunaan mikroskop cahaya? Bagaimana
cara mengatur pencahayaan agar pengamatan
menjadi optimal?
5. Bagaimana cara merawat dan membersihkan
mikroskop cahaya agar tetap berfungsi dengan baik
dan awet?
E-MODUL FISIKA BERBASIS SAINTIFIK 42