Page 22 - New Modul Pembelajaran Interaktif Berbasis Flipbuild_Neat
P. 22

Wacana berikut berkaitan dengan soal nomor 9!
                                                  Olahraga Tenis Lapangan

                     Tenis lapangan merupakan sebuah permainan atau sebuah olahraga yang menggunakan
                     raket sebagai alat pemukul bola dengan rata-rata massa 54 gram agar melewati net yang

                     diletakan  di  tengah  lapangan.  Tenis  bisa  dimainkan  di  luar  ruangan  dengan  kondisi
                     lapangan  yang  beragam.  Namun  tetap  disesuaikan  dengan  aturan,  misalnya  terkait

                     pembuatan garis pada lapangan dan dibagi menjadi dua. Pada bagian tengah lapangan

                     kemudian dipasang net atau semacam jaring yang membagi area antar dua pemain yang
                     bertanding. Tinggi dari net permainan tenis berkisar 90 cm. Nyaris mirip dengan bulu

                     tangkis, permainan tenis lapangan juga bisa dimainkan oleh pemain secara tunggal dan

                     ganda. Fokus utamanya adalah memukul bola agar jatuh di dalam area pemain lawan
                     sekaligus tidak keluar. Sehingga bisa menambah skor untuk memenangkan permainan.















                       9.  Pada  permainan  bola  tenis,  seorang  atlet  memukul  bola  dari  ketinggian  1,7  m
                           melewati net seperti pada gambar. Berdasarkan informasi yang diperoleh melalui

                           wacana  dan  gambar,  berapa  kecepatan  minimum  bola  yang  dipukul  agar  tepat
                           melewati net tersebut?

                           A.  12,5 m/s
                           B.  15 m/s

                           C.  25 m/s

                           D.  37,5 m/s
                           E.  42,5 m/s

                       10. Sebuah  peluru  meriam  ditembakkan  dengan  kecepatan  awal  60  m/s  dan  sudut
                                    o
                                                                      2
                           elevasi 30 . Jika percepatan gravitasi 10 m/s . Gambar dari grafik gerak parabola
                           tersebut adalah …









                                                                                                       17
   17   18   19   20   21   22   23   24   25