Page 104 - modul ajar CAD II
P. 104
TEKNIK MESIN 2020
A. 3D sketch
Di dalam menggambar sketch adakalanya kita kesulitan untuk
menuangkan ide sketch ke dalam bentuk sketch 2D, solidwork
menyediakan menggambar sketch dalam bentuk 3D sketch. Biasanya
digunakan untuk feature lofted atau swept dibutuhkan sketch 3d.
Menu bar > insert > 3D sketch
Ketika kita menggambar 2D sketch (terdiri dari sumbu x dan y), tetapi
pada sketch 3D (terdapat sumbu x, y, dan z), semua geometri
diproyeksikan ke bidang yang Anda pilih untuk sketch. Tepi siluet menjadi
entitas planar, sehingga dari sudut tertentu, fillet dan silinder muncul
sebagai busur dan garis.
Dalam sketch di bawah ini, meskipun Anda tidak melihat normal
pada bidang sketch, Anda masih dapat melihat bagaimana model
diproyeksikan ke bidang sketch.
2