Page 9 - PRODUK
P. 9

Pasar Persaingan Sempurna








      A. Pengertian Pasar Persaingan Sempurna








                 Pasar  persaingan  sempurna  (perfect  competition)  adalah

         jenis pasar yang memiliki banyak pembeli dan penjual. Setiap
         transaksi individu, baik oleh pembeli maupun penjual, sangat

         kecil  dibandingkan  dengan  total  output  industri,  sehingga

         tidak  dapat  memengaruhi  harga  produk  yang  ada.  Setiap

         pembeli dan penjual hanya berperan sebagai penerima harga
         (price  takers).  Dalam  jangka  panjang,  tidak  ada  perusahaan

         yang memperoleh keuntungan di atas tingkat normal dalam

         pasar persaingan sempurna ini (Akhmad, 2014).











      B.  Ciri-ciri Pasar Persaingan Sempurna





      Pasar  persaingan  sempurna  memiliki  ciri-ciri  tersendiri

      yang  membedakan  dengan  perusahaan  lain.  Adapun  ciri-


      ciri pasar persaingan sempurna antara lain:

       1.  Jumlah Penjual dan Pembeli Banyak

           Di  pasar  persaingan  sempurna,  terdapat  banyak


           produsen dan konsumen, sehingga peran masing-masing








                                           Back                            Next
                                                                                                                 4
   4   5   6   7   8   9   10   11   12   13   14