Page 16 - MODUL MOMENTUM DAN IMPULS_Neat
P. 16
t = waktu (s)
Contoh soal
Seorang pemain sepak bola melakukan tendangan terhadap bola dengan gaya
sebesar 50 N. Apabila waktu sentuh antara kaki dan bola adalah 0.01 sekon.
Tentukan besar impuls yang terjadi pada bola.
Pembahasan
Diket : = 50
∆ = 0,01 d
Ditanya : I..?
Jwb :
= . ∆
= 50 . 0,01
= 0,5 .
6