Page 60 - EDISI II - Juli 2024
P. 60

12 YARD





                   Di posisi nomor 10, Levy Madinda yang sempat    “Saya juga mendatangkan Stefano karena dia
               jadi pujaan Bobotoh dilepas. Perannya digantikan   bermain lebih direct dan berbahaya ketimbang Madinda.
               Stefano Beltrame yang dihadirkan meski selama   Jadi pada akhirnya itu pergantian yang krusial di
               enam bulan tidak aktif bermain. Banyak pihak yang   paruh musim. Setiap pelatih memiliki taktik, oleh

               menilai keputusan Bojan tidak tepat, tetapi dia   karena itu kami melakukan perubahan,” ulas Bojan.
               punya alasan kuat kenapa mendatangkan Stefano       Masalah lain yang dialami Bojan dan Persib di
               Beltrame dan Kevin Ray Mendoza.                 paruh musim adalah kepindahan I Putu Gede dan
                   “Saya melakukan perubahan di tengah musim,   Frets Butuan. Pemain yang merupakan anggota
               seperti contohnya merekrut penjaga gawang,      Polisi dan TNI aktif tersebut dipanggil oleh kesatuannya
               meski  kebanyakan  protes  kenapa  saya         dan pihak klub tidak bisa mencegah. Sebagai pelatih,
               mendatangkan penjaga gawang baru dan juga       Bojan langsung bergerak cepat mencari solusi atas

               melepas (Daisuke) Sato. Itu karena di tim kami   kehilangan dua pemain kunci. Salah satunya dengan
               sudah ada beberapa bek kiri bagus seperti Edo   memanggil Henhen Herdiana pulang dari peminjaman
               dan Rezaldi. Itu artinya kami tidak memerlukan   di Dewa United untuk mengisi pos bek kanan.
               Sato meski dia adalah pemain yang sangat bagus.
               Akan tetapi, kondisinya kami tidak membutuhkan
               dia karena bisa dilihat di putaran kedua. Di posisi
               tersebut, Rezaldi dan Edo melakukan tugasnya
               dengan sangat baik,” ujarnya.
















                                                                             KEVIN RAY
                                                                             MENDOZA
                                                                              Kiper Persib
                                                                                 Bandung





















                                                  FOTO-FOTO: PERSIB

        60      Onenews Magazine
                EDISI JULI 2024
   55   56   57   58   59   60   61   62   63   64