Page 60 - E-Modul Talitha Tiara New
P. 60
Tabel 2. 12 Masalah Pembuatan Indonesian Cake
No. Masalah Penyebab
1. Cake tidak berongga - Penambahan tepung dan
(bantat) margarin disaat adonan
belum kental
- Telur yang digunakan
tidak segar
- Pengadukan dilakukan
berulang kali sehingga
Sumber pribadi
menyebabkan udara
keluar dan tidak
mengembang.
2. Permukaan Cake mengerut - Penggunaan baking
power yang berlebihan
sehingga menyebabkan
Cake mengembang
dengan cepat kemudian
jatuh ketika dikeluarkan
dari oven
- Pintu oven sering dibuka
tutup yang menyebabkan
suhu di dalam oven tidak
bisa tetap stabil
E-MODUL INDONESIAN CAKE Page 49