Page 19 - Willyam Satya Sibarani_Pembuatan E-Modul dengan Menggunakan Aplikasi Flip PDF_Media Pembelajaran Matematika Berbasis Komputer_IIIA1
P. 19
Contoh Kasus
5 orang siswa dengan Nomor Induk
Siswa (NIS) yang berbeda-beda di
SMPN 1 Nanga Pinoh.
1. Fazli memiliki NIS 123
2. Didi memiliki NIS 234
3. Chandra memiliki NIS 345
4. Iqbal memiliki NIS 456
5. Rio memiliki NIS 567
Setiap siswa memiliki Nomor Induk
Siswa (NIS) yang unik di mana setiap
NIS hanya dimiliki oleh satu orang
siswa. Kasus ini merupakan contoh
dari kehidupan nyata yang berkaitan
dengan materi korespondensi satu-
satu.