Page 44 - E-MODUL KOLOID XI SMA
P. 44

15. Suatu contoh air sungai setelah disaring diperoleh filtrat yang jernih.
                   Filtrat tersebut ternyata menunjukkan efek tyndall. Dari data tersebut dapat
                   disimpulkan bahwa air sungai tergolong...

                   A. Sol
                   B. Koloid
                   C. Suspensi
                   D. Larutan sejati
                   E. Partikel kasar


                   16. Peristiwa koagulasi dapat ditemukan pada peristiwa...
                   A. Pembuatan agar-agar
                   B. Terjadinya berkas sinar
                   C. Pembuatan cat
                   D. Pemurnian gula pasir
                   E. Terjadinya delta di muara sungai


                   17. Minyak dengan air dapat bercampur homogen membentuk emulsi jika

                   dikocok dan ditambahkan dengan...
                   A. Air sabun
                   B. Air soda
                   C. Air aki
                   D. Asam
                   E. Garam


                   18. Beberapa  contoh  sifat  koloid  yang  terdapat  dalam  kehidupan  sehari-
                   hari :
                     1. Pembentukan delta
                     2. Sorotan lampu mobil malam hari
                     3. Pemutihan gula
                     4. Sabun pada pencampuran air dengan minyak
                     5. Pemisahan muatan koloid
                   Secara  berurutan  sifat  koagulasi  dan  koloid  pelindung  ditunjukkan  pada
                   contoh nomor...
                   A. 1 dan 3
                   B. 1 dan 4
                   C. 2 dan 3

                   D. 3 dan 4
                   E. 4 dan 5









     44
   39   40   41   42   43   44   45   46   47   48   49