Page 16 - lkpd penyajiandatarev22
P. 16

Sekarang, kita coba sajikan data yang telah kalian

           peroleh dalam bentuk tabel.



           Untuk membuat tabel, ikuti langkah-langkah berikut

           ini:

           1. Buatlah sebuah tabel dengan 2 kolom,
           2. Isilah kolom pertama dengan judul olahraga

                 kesukaan, kolom kedua dengan judul frekuensi,

                 catatlah          daftar         pilihan        olahraga           kesukaan

                 temanmu pada kolom olahraga kesukaan,
           3. Hitunglah banyaknya temanmu yang menyukai

                 olahraga tersebut, lalu catatlah pada kolom

                 frekuensi,
           4. Hitung jumlah seluruh frekuensi dan cocokkan

                 dengan jumlah teman yang kamu tanyai tadi.


































                                      LKPD Penyajian Data
   11   12   13   14   15   16   17   18   19   20   21