Page 2 - Microsoft Word - Modul ajar Motivasi belajar (1)
P. 2
Kata Pengantar
Puji syukur penulis ucapkan atas kehadirat Allah SWT karena dengan rahmat
serta karunia-Nya penulis dapat menyelesaikan modul belajar ini tepat pada
waktunya.Semoga modul belajar ini dapat bermanfaat di kehidupan masyarakat
baik bagi penulis maupun pembaca.Selasainnya penulisan modul belajar ini
semata-mata berkat bantuan dari berbagai pihak yang telah memberikan
dukungan dalam berbagai bentuk kepada penulis.Penulis mengucapkan terima
kasih kepada semua pihak yang terlibat dalam penulisan modul ajar ini.Dalam
penulisan modul ini penulis menyadari masih terdapat banyak kekurangan untuk
itu penulis berharap kritik dan saran dari para pembaca guna menyempurnakan
modul ajar ini.
Singaraja,25 Desember 2022
Penulis

