Page 7 - Flipbook IPAS Bab 1 Kelas V_Riska Andita Ganesia_A510220046
P. 7

BAB I








                                                                   CAHAYA & SIFATNYA



























                                 3.Cahaya Dapat Menembus Benda Bening







                                  Cahaya  bisa  menembus  benda  yang


                                  bening.  Hal  i ni  bisa  terjadi  karena


                                  benda  bening  mampu  meneruskan


                                  cahaya  atau  disebut  juga  transparan.


                                  Oleh  karena  itu,  kita  bisa  melihat


                                  dengan  jelas  benda-benda  tertentu


                                  melalui                benda-benda                          transparan,


                                  seperti  kaca.  Contohnya,  pada  siang


                                  hari  cahaya  dari  sinar  matahari  tetap


                                  bisa  masuk  ke  dalam  rumah  melalui


                                  jendela kaca.














                                4.Cahaya Dapat Dibiaskan







                            P embiasan  adalah  proses  pembelokan


                            arah rambat cahaya ketika melewati dua


                            medium  yang  berbeda  kerapatannya.


                            Pembiasan  cahaya  ini  dimanfaatkan


                            dalam  berbagai  alat  optic.  Ketika  kalian


                            mengamati ikan dalam kolam, posisi ikan


                            yang  terlihat  oleh  mata  bukanlah  posisi


                            aslinya.  Hal  ini  terjadi  karena  cahaya


                            dibiaskan  ketika  menembus  ke  air.


                            Peristiwa                      tersebut                      juga                yang


                            menyebabkan  sendok  terlihat  bengkok


                            ketika sebagian sendok dicelupkan dalam


                            air.

















                                                                                                       7
   2   3   4   5   6   7   8   9   10   11   12