Page 2 - FUNGSI NON-LINIER
P. 2
KATA
PENGANTAR
Puji dan syukur penulis ucapkan kepada Tuhan
Yang Maha Esa karena atas berkat dan rahmat-
Nya penulis mampu menyelesaikan buku ini dengan
baik. Buku ini disusun agar dapat membantu para
pembaca dalam mempelajari materi dari fungsi
non-linier beserta mempermudah mempelajari
materi yang berkaitan langsung dengan fungsi non-
linier dalam matematika ekonomi, terutama bagi
kaum awam yang belum mengenal fungsi itu sendiri.
Penulis pun menyadari jika didalam penyusunan
buku ini mempunyai kekurangan, namun penulis
meyakini sepenuhnya bahwa sekecil apapun buku ini
tetap akan memberikan sebuah manfaat bagi
pembaca.
Oleh karena itu, penulis mengharapkan kritik dan
saran dari setiap pembaca yang berguna untuk
penyempurnaan buku ini kedepannya.
Atas perhatian para pembaca, penulis ucapkan
terima kasih.
Medan, 1 Juni 2022
Penulis
i