Page 31 - Ebook Geometri Merdeka
P. 31
Untuk mengetahui genteng yang dibutuhkan, kita harus
menghitung keliling segitiga.
K = 3 x sisi
K = 3 x 16 m
K = 48 meter
Batu bata yang dibutuhkan = K x 25
Batu bata yang dibutuhkan = 48 m x 25 = 1.200
Jadi, batu bata yang dibutuhkan adalah 1.200
Pengenalan Segi Empat
1) Definisi segi empat
Segi empat adalah bangun datar yang terbentuk
dari empat buah titik tak segaris. Contoh segi empat
yang paling umum adalah persegi, di mana keempat
sisinya sama panjang dan keempat sudutnya 90
derajat.
2. Jenis-jenis segi empat
Jenis-jenis segi empat terbagi menjadi:
a) Persegi (Rectangle): Persegi adalah segi empat
dengan keempat sisinya sama panjang dan
memiliki keempat sudut yang sama besar, yaitu
sudut siku-siku (90 derajat)..
14