Page 30 - E-Book Geometri Merdeka
P. 30
Contoh 1.
Sebuah segitiga sama kaki memiliki panjang alas
berukuran 8 cm, sisi kanan dan kirinya 12 cm, dan
tingginya 11 cm. Berapakah luas dan kelilingnya?
a = 8 cm
t = 11 cm
s = 12 cm
Rumus luas segitiga = ½ x alas x tinggi
= ½ x 8 x 11
= 44 cm
Rumus keliling segitiga: s+s+s
= 12 + 12 + 8
=32 cm
Contoh 2.
Sebuah atap rumah berbentuk
segitiga sama sisi. Panjang sisinya
16 meter. Atap rumah tersebut
akan dikelilingi genteng. Tiap
meter membutuhkan 25 genteng.
Berapa genteng yang dibutuhkan
untuk mengelilingi atap rumah
tersebut?
13