Page 42 - MODUL PENGEMB. MOTORIK HALUS AUD
P. 42
C. Instrumen penilaian perkembangan motorik halus anak usia dini.
Berdasarkan indikator yang telah dijabarkan maka dibuatlah
instrumen penilaian perkembangan motorik halus anak usia dini untuk
menilai kategori perkembangan motorik halus anak, apakah anak berada
pada kategori belum berkembang (BB), mulai berkembang (MB),
berkembang sesuai harapan (BSH), dan berkembang sangat baik (BSB).
Contoh 1.
Instrumen penilaian perkembangan motorik halus anak usia dini
pada kegiatan mewarnai menggunakan skor.
Indikator Penilaian
Menggunakan Menyesuaikan Mewarnai Mewarnai Mewarnai
Nama Total
No. crayon antara warna dengan mengikuti tidak
Anak Skor
dengan benar dengan rapi pola keluar
gambar gambar garis.
1 A 3 4 3 3 3 16
2 B
3 C
4 D
5 E
Keterangan:
1 : Jika anak belum mampu menggunakan crayon dengan benar.
2 : Jika anak sudah mulai mampu menggunakan crayon dengan
benar.
3 : Jika anak mampu menggunakan crayon dengan benar.
4 : Jika anak sangat mampu menggunakan crayon dengan benar.
Modul Pengembangan Motorik Halus Anak Usia Dini Page 38