Page 10 - JAMILAH MUKTI SDN BULAK BANTENG 1
P. 10

1. Menikmati persamaan kedudukan dan kepastian di muka hukum

                   dan pemerintahan

                                                                          Hukum           dibuat        agar

                                                                          masyarakat        dapat     hidup

                                                                          nyaman, aman, dan tertib.

                                                                          Jika                  kehidupan


                                                                          bermasyarakat,  berbangsa,
                                                                          dan  bernegara  pun  tidak


                                                                          akan  nyaman.  Setiap  orang

                                                                          harus        mematuhi          dan

                                                                          menghormati hukum. Setiap

               pelanggar  harus  dikenai  sanksi,  tanpa  memilih-milih  orang.  Persamaan

               kedudukan  warga  negara  juga  berlaku  dalam  pemerintahan.  Setiap  warga

               negara  yang  memiliki  keahlian  dan  kemampuan  sesuai  dengan  bidang

               pemerintahan yang dibutuhkan, berhak menjabat dan menduduki kedudukan

               dalam pemerintahan.



               2. Menikmati hidup layak

                                                                Setiap  orang  berkeinginan  untuk


                                                                hidup layak dengan terpenuhinya

                                                                semua          kebutuhannya.            Cara

                                                                memenuhi  kebutuhan  hidup  adalah

                                                                dengan bekerja. Setiap warga negara

                                                                memiliki kesempatan yang sama

               untuk bekerja sesuai dengan keahlian dan kemampuannya masing-masing.

               Kehidupan yang layak adalah terpenuhinya kebutuhan hidup dengan baik.
   5   6   7   8   9   10   11   12   13   14