Page 33 - Diktat Ms.Word
P. 33
b. Show / hide
Ikon Nama Fungsi
Ruler Menampilkan atau menyembunyikan
penggaris pada lembar kerja
Gridlines Menambahkan grid atau garis bantu pada
dokumen
Massage bar
Menampilkan bar pesan
Document map
Mengaktifkan dan menyembunyikan dokumen
Thumbnails
Memberikan tampilan thumbnails
c. Zoom
Ikon Nama Fungsi
Zoom Mengatur besar kecilnya tampilan
100 %
Mengatur tampilan normal (100%)
One Page
Mengatur tampilan dalam bentuk 1 halaman
Two Page
Mengatur tampilan dalam bentuk 2 halaman
Page Width
Mengatur tampilan penuh
d. Window
Ikon Nama Fungsi
New Window Membuka jendela baru
Arrange All
Menyusun semua jendela aktif
Split
Membagi lembar kerja aktif menjadi dua bagian
View Side by side Menampilkan dua halaman sehingga membandingkan
isinya
Synchronous Mengatur ulang posisi dokumen sehingga dapat
scrolling membandingkan sisi-sisi dokumen
Switch Window
Mengaktifkan dokumen yang dikehendaki
Diktat TIK Kelas VIII – Rosita, S.Kom --- Khusus Dipakai di SMPN 4 Balikpapan .....................................
28