Page 27 - Modul Interaktif Laju Reaksi Berbasis Green Chemistry
P. 27
18
4) Pengaruh katalis terhadap laju reaksi
1. Masukkan 40 ml pemutih ke gelas 1 dan gelas 2
2. Masukkan 40 ml cuka ke gelas 2 dan gelas 3
3. Masukkan paper clip/peniti ke dalam masing-masing gelas dan nyalakan
stopwatch tunggu selama 5 menit
4. Amati perubahan yang terjadi pada masing-masing gelas
Tabel Pengamatan
Gelas ke- Wadah Waktu Perubahan
40 mL pemutih +
1
paper clip/peniti
40 mL pemutih +
2 40 ml cuka +
paper clip/peniti
40 mL cuka +
3
paper clip/peniti
Kesimpulan