Page 109 - EBOOK PAI E ANGKATAN 2018 2019
P. 109

BAB IV

                                                      QADA DAN QADAR


                        Kegiatan 1 Oleh Hasmawing


                                  A. Pendahuluan


                             Hai  Adik-adik  mari  kita  merenungkan  sejenak  bagaiman  menghargai  ajaran

                        Agama Islam yang dianut dengan beriman kepadaaqada dan qadar. Adik-adik dapat

                        mengetahui bahwa, segalah sesuatu yang Allah swt diciptakan di dunia ini selaras dan
                        mempunyai  pasangan.  Sebagai  halnya  ada  Siang  ada  juga  malam,  ada  kayah  ada

                        miskin,  ada sakit ada juga sehat  dan seterusnya.  Ini  semua adalah ketentuan Allah
                        swt.  Sehingga  kehidupan  di  dunia  ini  berjalan  dengan  tertib.  Kita  tidak  bisa

                        merenungkan apa yang akan terjadi jika seluruh Manusia dalam kondisi terus-terusan
                        sehat tanpa sakit. Tentunya tidak akan muncul adanya Rumah sakit, toko obat atau

                        dokter karena seluruh Manusia sehat. dengan selalu sehat maka manusia meyakinkan

                        bahwa tidak akan pernah mati.
                             Cobalah Adik-adik melihat teman-teman sekelasnya, tentu mereka tidak sama!

                        ada yang tubuhnya kurus, ada gemuk, ada juga yang rambutnya geriting dan ada juga
                        yang  berambut  lurus.  Adanya  perbedaan  tersebut  bukan  dijadikan  sebagai  bahan

                        olokan,  namun  disyukuri  untuk  memperoleh  hikmanya,  Manusia  pasti  mempunyai
                        keunggulan  dan  keterbatasan  masing-masing,  keunggulan  tersebut  tidak  untuk

                        diperlihatkan  dan  disombongkan,  namun  tetapi  dipakai  untuk  meringankan  kondisi

                        beban orang lain atas kekurangan serta  keterbatasannya, sesungguhnya manusia itu
                        dibalik  kelemahan  pasti  ada  keistimewaannya.  Kelebihan  maupun  kekurangan  dari

                        segi fisik merupak ketentuan atas pemberian  Allah swt terhadap Manusia.

                             Sebagai seorang mukmin kita diwajib mengimani iman kepada qada dan qadar.
                        Diantara hikmah berimannkepada qada dan qadar adalah menigkatkan keimanan dan

                        ketakwaan,  melatih  diri  untuk  bersyukur  dan  sabar,  sehingga  selalu  merasa  tenang


                                                                96
   104   105   106   107   108   109   110   111   112   113   114