Page 79 - EBOOK PAI E ANGKATAN 2018 2019
P. 79

D. Rangkuman



                               Toleransi  bersumber  dari  kata  tolerantia  yakni  keleluasaan,  keinginan  dan
                        kesabaran.  Surah  ini  memiliki  pesan  yang  sangat  luar  biasa,  kita  diajarkan  agar

                        senantiasa  saling  menghargai  antara  satu  sama  lain.  Tidak  menjadikan  perbedaan

                        untuk saling mengejek atau mencemooh. Tapi, kita diajarkan untuk saling mengenal
                        dan memahami kekurangan atau kelebihan antar satu sama lain.

                               Manfaat toleransi yaitu: menghindari konflik antar sesama, menjaga persatuan

                        dan kesatuan bangsa dan lain-lain. Islam moderat atau Islam Wasathiyyah bersumber
                        dari dua kata yakni Islam dan “wasathiyyah”. Agama Islam seperti yang kita ketahui

                        bahwa agama ini dibawa oleh Nabi Muhammad saw, dan agama yang menciptakan
                        keberkahan bagi pemeluknya. Penduduk diIndonesia mayoritas meganut agama Islam

                        dengan penduduk terbanyak didunia saat ini.





























                                                                66
   74   75   76   77   78   79   80   81   82   83   84