Page 290 - EBOOK PAI E ANGKATAN2018/2019
P. 290

persatuan  antar  sesama  muslim.  Qurban  merupakan  suatu  ibadah  yang  hukumnya

                        dikategorikan  sunnah  muakkad  yang  berarti  sangat  dianjurkan  untuk  dilaksanakan
                        bagi  seorang  muslim  yang  mempunyai  kemampuan  untuk  melaksanakannya.

                        Seseorang  yang  melaksanakan  qurban  haruslah  merasa  iklas  karena  Allah  bukan
                        karena  hanya  ingin  disanjung  oleh  orang  lain.  Adapun  yang  menjadi  dalil

                        pelaksanaan qurban ialah terdapat dalam firman Allah swt. QS. Al-Kausar: 1-2.


                                                                       َۗ
                                                                        ۗ  ْ زَحْواو َكّبزِن  ِ َ  َ  ْ  ٰ
                                                                                   ّمصَف .  َۗ زَث ْ وَكنا َكىْيَطْعَا ٓاَّوِا
                                                                               ِ َ
                                                                            َ

                             Terjemahnya :
                             “Sesungguhnya  Kami  telah  memberi  kepadanya  nikmat  yang  banyak.Maka
                             dirikanlah salat karena Tuhanmu,dan berkurbanlah.”

                             Ayat  diatas  mengandung  makna  pembelajaran  yang  begitu  berharga  bahwa
                        setiap muslim yang mendapatkan segala bentuk nikmat. hendaknya merasa bersyukur

                        kepada  Allah  swt.  Dalam  ayat  ini  Allah  memerintahkan  seorang  hamba  untuk

                        mensyukuri  nikmat  tersebut  dengan  cara  solat  dan  berkurban.  Informasi  yang
                        membahagiakan  ini  disampaikan  kepada  Nabi  Muhammad  saw.  untuk  kemudian

                        disampaikan kepada ummat. Jadi hal yang paling pokok dalam ayat ini ialah seorang

                        muslim  yang  mendapatkan  nikmat  yang  besar  salah  satunya  adalah  adanya
                        kecukupan harta, maka ia harus mampu menjadi orang yang gemar bersedakah dan

                        senantiasa berqurban. Adapun ketentuan qurban, yaitu:
                        1.   Hewan  ternak  yang  halal  dagingnya,  seperti  sapi,  kambing,  domba  dan  unta

                             merupakan  tipe  hewan  yang  umunya  digunakan  dalam  pelaksanaan  qurban.
                             Adapun  syarat  fisik  ternak  yang  tidak  boleh  disembelih  untuk  qurban  ialah

                             mengalami  kecacatan  seperti  terlihat  begitu  kurus,  sakit,  cacat,  pincang  dan

                             lain-  lain. Adapun syarat-  syarat  hewan  yang boleh di  jadikan hewan qurban
                             yakni :

                             a.    Umurnya cukup
                             b.    Untuk unta paling tidak telah mencapai usia sekitar empat tahun ataupun

                                   sudah masuk tahun kelima



                                                               276
   285   286   287   288   289   290   291   292   293   294   295