Page 121 - MODUL EL BERBASIS PENDEKATAN SAINTIFIK_Neat
P. 121

SISTEM SIRKULASI PADA MANUSIA





                       3.  Varises


                             Varises  merupakan  suatu  pelebaran            b.  Penyebab
                        pada pembuluh darah balik (vena). Varises             Varises      terjadi       akibat
                        sering  terjadi  pada  bagian  bawah  tubuh,  lemahnya  atau  rusaknya  katup

                         seperti  pada  tungkai  terutama  betis,  vena.  Kondisi  ini  menyebabkan
                        karena  adanya  tekanan  saat  berdiri  dan  darah  yang  seharusnya  menuju

                        berjalan.                                        jantung menjadi berbalik arah dan
                                                                         menumpuk di dalam pembuluh vena.

                                                                         Penumpukan           inilah       yang
                                                                         menyebabkan        pembuluh       vena

                                                                         melebar  dan  memunculkan  gejala
                                                                         varises.
                                                                         c. Pengobatan

                                                                            Varises  dapat  dicegah  dengan
                         Gambar 3.7 Varises pada betis (Sumber:  menerapkan  pola  hidup  sehat

                                        liputan6.com)                    dengan  cara  berolah  raga  dan
                                                                         mengurangi  duduk  dan  berdiri
                                                                         terlalu lama.


                                                                         d. Pencegahan

                           a.  Gejala                                       Tips     agar    terhindar     dari
                            Gejala  dari  penyakit  varises  adalah      penyakit varises adalah :
                         sebagai berikut:                                      Tidak  mengkonsumsi alkohol

                           Kaki  dan  tungkai  terasa  berat,  otot            dan kafein
                           pegal dan kaku.                                     Memperbanyak           makanan

                           Terlihat    urat-urat      halus      yang          yang sehat
                           menyembul pada betis kaki.                          Olahraga secara rutin
                           Sirkulasi    tidak      lancar     karena          Menghindari  pakaian  yang

                           terhambat  disekitar  betis  dan  tungkai            ketat dan sepatu hak tinggi
                           kaki saat menahan berat tubuh.

                           Pembuluh  vena  berwarna  ungu  atau
                           biru.
                           Nyeri setelah duduk atau berdiri dalam

                           waktu yang lama




                                U n t u k   S M A / M A   K e l a s   X I   S e m e s t e r   1   Page 106
   116   117   118   119   120   121   122   123   124   125   126