Page 166 - B Indonesia Kelas XI BS press
P. 166

Tugas

                    1.  Bacalah sebuah proposal penelitian ataupun proposal kegiatan-kegiatan
                        lainnya.
                    2.  Secara berkelompok, catatlah kebermanfaatan yang kamu peroleh serta
                        inspirasi yang dapat kamu kembangkan setelah membaca proposal
                        tersebut.


                        Judul proposal  : .....


                          Aku Menjadi Tahu tentang          Aku pun akan Merencakan
                                      ....                             .......










                    3. Presentasikanlah laporan hasil diskusi kelompokmu itu. Mintalah
                        kelompok lain untuk memberikan penilaian/tanggapan-tanggapannya.

                       Kelompok penanggap: ....


                                  Aspek            Bobot     Skor        Keterangan
                         a.  Keterperincian uraian   40
                         b.  Kelogisan dalam         40
                           perencanaan
                         c.  Kejelasan dalam
                           penyampaian               20
                                 Jumlah             100






















               160       Kelas XI SMA/MA/SMK/MAK
   161   162   163   164   165   166   167   168   169   170   171