Page 290 - B Indonesia Kelas XI BS press
P. 290

intrinsik unsur pembangun sastra      kompetensi kewenangan
                     dari dalam.                           (kekuasaan) untuk menentukan
                                                           (memutuskan), kemampuan
                 iptek berhubungan dengan                  menguasai gramatika suatu
                     teknologi.                            bahasa secara abstrak atau
                                                           batiniah.
                 kaidah rumusan asas yang menjadi
                     hukum; aturan yang sudah pasti;   kompleksitas mengandung
                     patokan.                              beberapa unsur yang saling
                                                           berhubungan.
                 kandidat calon; bakal.
                                                       komplikasi penyakit yang baru
                 karakter orang yang berperan              timbul kemudian sebagai
                     dalam suatu kejadian penting.         tambahan pada penyakit yang
                                                           sudah ada; percampuran dalam
                 karakteristik ciri khas dalam suatu       berbagai hal.
                     objek tertentu.
                                                       konlik percekcokan; perselisihan.
                 karya ilmiah hasil perbuatan;
                     buatan; ciptaan (terutama hasil   konotasi tautan pikiran yang
                     karangan).                            menimbulkan nilai rasa pada
                                                           seseorang ketika berhadapan
                 khalayak orang banyak; masyarakat.        dengan sebuah kata; makna
                                                           yang ditambahkan pada makna
                 klasik mempunyai nilai atau mutu          denotasi.
                     yang diakui dan menjadi tolok
                     ukur kesempurnaan yang abadi.     konsekuen akibat (dari suatu
                                                           perbuatan, pendirian).
                 klise tiruan; hasil meniru.
                                                       koreksi pembetulan; perbaikan;
                 komedi sandiwara ringan yang              pemeriksaan.
                     penuh dengan kelucuan
                     meskipun kadang-kadang            kostum pakaian khusus (dapat pula
                     kelucuan itu bersifat menyindir       merupakan pakaian seragam)
                     dan berakhir dengan bahagia.          bagi perseorangan, regu
                                                           olahraga, rombongan, kesatuan,
                                                           dan sebagainya dalam upacara,
                                                           pertunjukan.








               284       Kelas XI SMA/MA/SMK/MAK
   285   286   287   288   289   290   291   292   293   294   295