Page 37 - E MODUL-INTERAKSI MAKHLUKHIDUP-OLEH NASSA AMRILIZIA
P. 37
gunung berapi dapat merusak lingkungan dan mengakibatkan
kematian makhluk hidup.
4. Aktivitas Manusia
Berbagai aktivitas manusia
dapat mengakibatkan dinamika
populasi. Ada berbagai aktivitas
manusia yang menyebabkan
dinamika populasi hewan di alam
liar. Penebangan pohon di hutan
yang dilakukan secara ilegal,
pembangunan, perburuan, Sumber : merdeka.com
sampai pencemaran lingkungan Gambar 23 : Kebakaran hutan
menjadi beberapa contoh menyebabkan dinamika populasi
aktivitas manusia yang memengaruhi dinamika populasi. Kegiatan
atau aktivitas manusia tadi akan merusak ekosistem, hingga
menyebabkan penurunan populasi hewan serta tumbuhan.
Setelah Anda membaca informasi tentang dinamika populasi,
sekarang Anda akan belajar menganalisis terjadinya dinamika
populasi akibat interaksi dengan lingkungannya. Aktivitas berikut
akan menuntun Anda untuk dapat memahami tentang dinamika
populasi melalui link: https://forms.gle/SedwP2HWQD
qLqK7WA
AKTIVITAS 5
1. Perhatikan Gambar 24, rusa yang ada di habitatnya banyak dimangsa
oleh harimau sehingga jumlah populasi rusa menurun drastis.
SCAN HERE
Sumber : rickypedia.com
Gambar 24 : harimau memagsa rusa Untuk mengerjakan
Apakah yang akan terjadi apabila kondisi seperti Gambar 24 dibiarkan
dalam waktu yang lama? Jelaskan alasan Anda!
29