Page 32 - Laporan Hasil Survey Kawasan Dan Potensi Keanekaragaman Hayati dan Konservasi Di Kawasan Konservasi
P. 32

b. Morfologi



                        Spesies  Spilornis  cheela  subsp.  richmondi

                        atau dikenal dengan sebutan Elang Ular Bido


                        ras  Kalimantan  Selatan  merupakan  salah

                        satu  burung  pemangsa,  memiliki  ukuran

                        tubuh  50-74  cm.  Tubuh  didominasi  warna

                        abu  gelap,  warna  kecokelatan  pada  tubuh

                        bagian  bawah,  dengan  bintik  warna  putih

                        pada  bagian  perut  dan  sisi  tubuh.  Terdapat

                        garis  putih  pada  sayap  bagian  bawah  dan

                        pada  ekor  dengan  warna  hitam  di  ujung-

                        ujungnya,  pola  ini  akan  terlihat  jelas  pada

                        saat  ia  terbang.  Paruh  berwarna  kuning

                        dengan ujung paruh berwarna abu, di antara


                        area mata dan paruh terdapat kulit berwarna

                        kuning,  iris  berwarna  kuning,  dan  kaki

                        berwarna oranye.
































                         Gambar 6. Elang Ular Bido Ras Kalimantan
                         Sumber: Dokumentasi Pribadi Tahun 2023




                                                           23
   27   28   29   30   31   32   33   34   35   36   37