Page 46 - Laporan Hasil Survey Kawasan Dan Potensi Keanekaragaman Hayati dan Konservasi Di Kawasan Konservasi
P. 46
4. Pelibatan masyarakat dalam upaya
pelestarian elang dan habitatnya di
Indonesia.
Salah satu fungsi penting lainnya dari tujuan
dibangunnya sarana dan fasilitas Pusat
Konservasi Elang Kamojang (PKEK) Garut ini,
yaitu fungsi edukasi untuk meningkatan
kesadaran bagi masyarakat menjadi semakin
terapresiasikan. Pada periode 2018 (Sampai
Agustus 2018) sekitar 6348 orang pengunjung
ke Pusat Konservasi Elang Kamojang (PKEK)
Garut dengan tujuan untuk melakukan wisata
edukasi mengenai nilai penting upaya
konservasi elang dan habitatnya di Indonesia.
Gambar 10.
Dokumentasi
Edukasi
Masyarakat
Sumber:
Dokumen
Perlindungan
Keanekaragam
an Hayati PT
Pertamina
Geothermal
Energy Area
Kamojang,
Jawa Barat
37