Page 7 - Kelas_02_SD_Tematik_6_Air_Bumi_dan_Matahari_Siswa_Neat
P. 7

-------------



                                                       Tema6
                                       Air, Bumi, Dan Matahari


              Alam lndonesia terdiri atas daratan dan perairan.

              Di lndonesia dikenal dua musim, yaitu kemarau dan

              penghujan.

              Matahari bersinar sepanjang tahun.

              Tanah, air, dan matahari berguna bagi kehidupan
                          .
              manus1a.

              Semua itu adalah anugerah Tuhan.

              Mari kita bersyukur kepada Tuhan atas anugerah-Nya.




































                                                - .













              Bagaimana pendapatmu tentang gambar di atas?







                                                                      ..
                                               c:                                              .... 0

                                                                ..
                                                      . .                ....    . ...
                                                                                  .
   2   3   4   5   6   7   8   9   10   11   12