Page 299 - Modul Ajar Informatika SMK Kelas X
P. 299
KELAS X – INFORMATIKA
Gambar 319. Opsi Pilihan untuk Join Audio
Dibagian bawah terdapat menu yang hampir sama dengan menu yang ada
digoogle meet seperti pengaturan audio, pengaturan video nekihat jumlah
peserta, chatting, presentasi/ share screen, merekam meeting.
Gambar 320. Tampilan zoom
Untuk melakukan komunikasi data menggunakan smartphone kalian bisa
memanfaatkan aplikasi yang sudah tersedia seperti menggunakan browser untuk
akses web atau sharing file, chatting menggunakan Whatsapp, tiktok,
snackvideo, telegram, Messenger, Hang Outs dan aplikasi chatting yang lain,
mengirim email atau surat elektronik, menggunakan aplikasi video conference
seperti Zoom, Google Meet, Chime, Skype dan aplikasi video conference yang
lainnya, menggunakan aplikasi VOIP untuk komunikasi suara seperti Zoiper,
Telegram dsb.
E. Rangkuman
1. Jaringan komputer yang mencakup wilayah kecil untuk model jaringannya,
seperti jaringan komputer sekolah, kampus, lab, gedung, kantor, dalam rumah
atau yang lebih kecil.
284
SMK Kesehatan Yannas Husada Bangkalan