Page 328 - Modul Ajar Informatika SMK Kelas X
P. 328

KELAS X – INFORMATIKA



























                                   Gambar 334. Halaman Mengaktifkan Password pada Windows
                                                      Sumber: Dokumen Pribadi

                           Gambar diatas menunjukkan windows memberikan alternatif kepada kita untuk

                           menggunakan  metode  keamanan  sesuai  dengan  kebutuhan  kita.  Saat  kita
                           memilih metode Password dan klik tombol Add maka akan muncul pesan baru

                           dimana Anda diminta untuk membuat password. Perhatikan gambar di bawah

                           ini.

























                                     Gambar 335. Halaman Pembuatan Password pada Windows
                                                      Sumber: Dokumen Pribadi
                           Selamat! Saat ini komputer Anda telah memiliki password, untuk melakukan uji

                           coba Anda bisa melakukan restart atau lock pada. Dengan begini orang lain

                           masih  tetap  bisa  menggunakan  laptop  Anda  tapi  tidak  dengan  akun
                           administrator yang memiliki askes luas namun hanya sebagai tamu saja.






                                                              313



                                                                         SMK Kesehatan Yannas Husada Bangkalan
   323   324   325   326   327   328   329   330   331   332   333