Page 2 - MODUL GERAK LURUS
P. 2

KATA PENGANTAR


               Buku  modul  Fisika  ini  disusun  untuk  membantu  siswa  memahami

               materi  Gerak  Lurus.  Buku  modul  fisika  ini  merupakan  bahan  yang

               dirangkum  dari  berbagai  sumber  dengan  mengambil  materi  gerak

               lurus yang disajikan dengan menarik. Buku Modul Fisika sekolah ini

               dapat di gunakan secara mandiri maupun dalam pembelajaran di kelas


               Penulis mengucapkan terimakasih kepada Ibu Irma Rahmawati S.Pd

               M.Pd  selaku  dosen  pengampu  mata  kuliah  yang  membantu  dalam

               penyusunan  buku  modul  fisika  ini.  Penyusun  juga  mengucapkan

               terimakasih  kepada  banyak  pihak  yang  telah  membantu  dan
               memotivasi sehingga buku ini dapat diselesaikan.



               Tak ada gading yang tak retak. Penulis menyadari bahwa modul ini jauh

               dari  kata  sempurna  dan  mungkin  tidak  dapat  memuaskan  semua

               pihak,  modul  mengharapkan  saran  dan  kritik  yang  bersifat

               membangun dari para guru maupun peserta didik yang menggunakan
               buku ini.



                                                                   Banjarmasin, September 2024









                                                                                 FATIMAH AZZAHRA










                                                                1
   1   2   3   4   5   6   7