Page 15 - E-MODUL LARUTAN ELEKTROLIT DAN NONELEKTROLIT
P. 15

KEGIATAN PEMBELAJARAN 1





                                Tujuan Pembelajaran


                 Setelah mempelajari materi ini, diharapkan siswa mampu:

                      a.  Mengkaji literatur mengenai larutan elektrolit dan larutan non-
                          elektrolit.

                      b. Mengklasifikasikan larutan ke dalam larutan elektrolit kuat,
                          larutan elektrolit lemah, dan larutan non-elektrolit.

                      c.  Mengelompokkan larutan berdasarkan jenis ikatannya.
                      d. Menganalisis penyebab larutan elektrolit dapat menghantarkan

                          arus listrik.
                      e. Mensyukuri adanya keteraturan partikel dalam larutan elektrolit,
                          sehingga dapat menghantarkan arus listrik sebagai wujud

                          kebesaran Allah SWT.




                    Ayo Mengamati

                  Perhatikan  gambar  berikut,  pernahkah  kalian  melihat  petugas  PLN  sedang

                  memutuskan aliran listrik di lokasi banjir?




                 Apa yang kalian pikirkan dari gambar di samping ?






                 Bila  terjadi  banjir,  secara  otomatis  pihak  PLN

                 akan memadamkan aliran listrik daerah tersebut.
                 Mengapa demikian?                                         Gambar 1. Petugas PLN Memutuskan
                                                                                      Aliran Listrik

                                                                           (Sumber: https://BANGKAPOS.com)







                                                                            Larutan Elektrolit dan Non Elektrolit | 1
   10   11   12   13   14   15   16   17   18   19   20