Page 94 - Validitas Produk_Naurah Nazifah
P. 94
Fisika Kelas XI Semester 2
Modul Elektronik
Lakukan Pratikum berikut ini
Tujuan Eksperimen
Setelah melakukan percobaan ini diharapkan dapat menunjukkan dan menjelaskan sifat
bayangan yang dibentuk oleh cermin cembung dan cermin cekung
Percobaan
1. Lakukan percobaan ini dengan kerjasama yang baik dan jujur
2. Bacalah prosedur kegiatan dibawah ini dengan teliti!
a. Tahap Persiapan
1) Nyalakan laptop dengan menekan tombol power.
2) Bukalah aplikasi phet gelombang cahaya di laptop
3) Atau bisa klik link:
a. Tahap Pelaksanaan Eksperimen
Kegiatan 1: Sifat-sifat bayangan yang dihasilkan cermin cembung
1. Atur jarak antara benda dan dan cermin
2. Amati penampakan bayangan benda cermin cembung. Bandingkan
bayangan dengan ukuran benda secara langsung
3. Deskripsikan sifat sifat bayangan yang dihasilkan oleh cermin cembung
4. Ulangi langkah unutk jarak cermin yang divariasikan
5. Catat hasil pengamatan pada tabel pengamatan pada Tabel 1
93 Fisika SMA/MA Kelas XI