Page 50 - MODUL REZA AYU NUR A (21187203109)
P. 50
KEGIATAN PEMBELAJARAN 5
KONSEP DASAR KERJA SAMA
INTERNASIONAL
A. Pengertian Kerja Sama Ekonomi Internasional
Kerja sama ekonomi internasional adalah
kerjasama yang melibatkan beberapa negara di bidang
ekonomi guna meningkatkan kesejahteraan ekonomi,
pertumbuhan ekonomi, dan peningkatan struktur
kegiatan ekonomi nasional.
B. Tujuan Kerja Sama Ekonomi Internasional
Kerja Sama ekonomi Internasional mempunyai
beberapa Tujuan yaitu :
1.Menaikkan taraf Perekonomian suatu Negara
2. Memperbaiki Taraf hayati Bangsa
3.Mengisi Kekurangan dan kebutuhan negara
4.Mempererat hubungan persahabatan antarnegara
5.Mempelihara ketertiban dan perdamaian dunia
C. Manfaat Kerja Sama Ekonomi Internasional
Pada dasarnya setiap negara pasti melakukan kerja
sama ekonomi intrnasional karena masing-masing
mengetahui manfaat yang akan di peroleh.berikut
manfaat kerja sama ekonomi internasioanl :
1. Menaikkan tingkat keuangan negara
2. Menenaikkan tingkat Investasi
3. menaikkan tingkat daya saing ekonomi
44