Page 2 - TBPP-E LKPD SENAM LANTAI-DEFRI PURNOMO
P. 2
Pertemuan 1
Capaian Pembelajaran
Pada akhir face c peserta didik dapat menunjukkan kemampuan
dalam mempraktikkan modifikasi berbagai aktivitas pola gerak
dasar dan keterampilan gerak berupa permainan dan olahraga,
aktivitas senam, aktivitas gerak berirama, dan aktivitas
permainan dan olahraga air (kondisional).
Tujuan Pembelajaran
1. Peserta didik mampu menganalisis serta tahapan dalam
gerakan guling belakang
2. Peserta didik dapat mengetahui gerakan guling belakang
3. peserta didik mampu mempraktikkan gerakan guling
belakang
Media Dan Bahan
1. Matras
2. Pluit
3. HP/tablet