Page 11 - BUKU SISWA MATERI AJAR SPLDV
P. 11
2. Usia Rani lebih muda 4 tahun dari pada umur Adi sedangkan umur ibu
lebih tua 25 tahun dari umur Adi. Jika umur ibu sekarang adalah 48 tahun,
Berapakah umur Rani sekarang?
Jelaskan caramu untuk menyelesaikan soal tersebut!
Ayo Menyimpulkan!
1. Tanda “=” merupakan suatu ekspresi aljabar yang digunakan untuk…..
2. Variabel adalah…..
8

