Page 18 - uas amirah (sistem ekskresi manusia)
P. 18

a. Asma

         Asma  dikenal  dengan  bengek  yang  disebabkan  oleh

         bronkospasme.  Asma  merupakan  penyempitan  saluran

         pernapasan  utama  pada  paru-paru.  Gejala  penyakit  ini

         ditandai  dengan  susah  untuk  bernapas  atau  sesak  napas.

         Penyakit  ini  tidak  menular  dan  bersifat  menurun.  Kondisi

         lingkungan  yang  udaranya  tidak  sehat  atau  telah  tercemar

         akan memicu serangan asma.

































         b. Tuberculosis (TBC)

         TBC  adalah  penyakit  yang  disebabkan  oleh  bakteri
         Mycobacterium                  tuberculosis.              Bakteri          ini      menyerang

         paruparu  sehingga  pada  bagian  dalam  alveolus  terdapat

         bintil-bintil.  TBC  dapat  menyebabkan  kematian.  Sebagian

         besar  orang  yang  terinfeksi  oleh  bakteri  tuberculosis

         menderita  TBC  tanpa  mengalami  gejala,  hal  ini  disebut

         latent tuberculosis.
   13   14   15   16   17   18   19   20   21   22   23