Page 34 - Modul Belajar Membaca
P. 34
Keseharianku
Bacalah teks
berikut ini!
Setiap hari aku bangun pagi.
Setelah bangun, aku membereskan tempat tidur.
Lalu aku mandi, mengosok gigi, dan mencuci rambut.
Aku memakai seragam yang sudah rapi dan wangi.
Ibuku selalu menyetrika baju agar baju rapi.
Selain rapi, baju yang disetrika juga bisa membunuh
kuman dan bakteri.
Setelah memakai seragam, aku datang ke meja
makan untuk sarapan.
Ibu sudah menyipakan nasi, lauk pauk, dan susu
untukku.
32