Page 10 - LKPD MATERI PECAHAN KELAS 4
P. 10

Penyebut sama







                                          Indikator Berpikir Kritis : Klarifikasi dan Inferensi





                                       Perhatikan gambar di bawah ini!


                                      Pizza A                        Pizza B

















                   Kedua pizza di atas sama-sama dibagi menjadi delapan bagian.

                 Artinya, penyebut kedua pecahan atau bagian pizza di atas sama-

                                                                 1                    4
                                sama delapan. Pizza A =   dan Pizza B =  .
                                                                 8                    8
                   Untuk membandingkan bilangan pecahan dengan pembilang yang
              berbeda dan penyebut yang sama, mari kita perhatikan penyebutnya.





                   Ingat: Pecahan dengan berpenyebut sama dapat dibandingkan

                 dengan cara membandingkan angka pembilangnya. Semakin besar

                         pembilang maka semakin besar nilai pecahan tersebut.





                                                                                1    4
               Sehingga dapat dituliskan perbandingan pecahan   <  . Jadi pecahan
                                                                                8    8
                                                                            4
                                          yang nilainya besar yaitu  .
                                                                            8



                Kesimpulan:

                   Jika membandingkan bilangan pecahan yang penyebutnya sama

                   maka lihatlah pembilangnya. Apabila pembilang lebih besar maka

                   nilainya akan semakin besar, apabila pembilang lebih kecil, maka

                                           nilainya akan semakin kecil.
   5   6   7   8   9   10   11   12   13   14   15