Page 204 - BUKU 11
P. 204
“Dan tidak ada seorangpun akan beriman kecuali dengan izin Allah;
Dan Allah menimpakan kemurkaan kepada orang-orang
Yang tidak menggunakan akalnya.
(Al Qur’an surat Yunus (10) ayat 100)
“Dan dalam qishaash itu ada (jaminan kelangsungan) hidup bagimu,
Hai orang-orang yang berakal, supaya kamu bertakwa”
(Al Qur’an surat Al Baqarah (02) ayat 179)
“(Musim) haji adalah beberapa bulan yang dimaklumi,
Barang siapa yang menetapkan niatnya dalam bulan itu akan mengerjakan Haji,
Maka tidak boleh rafats, berbuat fasik dan berbantah-bantahan
Dan apa yang kamu kerjakan berupa kebaikan,
Di dalam masa mengerjakan haji.
Niscaya Allah mengetahuinya.
Berbekallah, dan sesungguhnya sebaik-baik bekal adalah takwa
Dan bertakwalah kepadaKu hai orang-orang yang berakal”
(Al Qur’an surat Al Baqarah (02) ayat 197)
BUKU 11 202