Page 146 - BUKU 10
P. 146
Ketika Mendengarkan Azan
Berkumandang 5 Kali Sehari,
Manusia Diingatkan Untuk Menyembah ALLAH
Bahwa Manusia Harus Segera
BerTAUBAT
Atas Segala DOSA-DOSAnya
Agar Manusia Selalu BerTAKWA Kepada ALLAH
(Azan Adalah Alat Untuk Mengingatkan Manusia
Agar Selalu BerTAKWA)
(QS. Al Baqarah (02) ayat 21-22, 41)
(QS. Ali ‘Imran (03) ayat 133-134)
(QS. As Sajdah (32) ayat 9)
(QS. An Nahl (16) ayat 78)
(QS. Ibrahim (14) ayat 7)
BUKU 10 144