Page 8 - eModul Perpindahan Kalor
P. 8
Dengan:
= Q/t=jumlah kalor yang merambat tiap satuan waktu/ laju kalor konduksi
(J/s)
-1 -1
-1
= koefisien konduksi termal (J m s K )
2
= luas penampang batang (m )
= panjang batang (m)
= perbedaan suhu antara kedua ujung batang (K)
Contoh Soal:
2
Batang besi dengan panjang 4 m, memiliki luas penampang 24 cm , dan
perbedaan suhu kedua ujungnya 50º C. Jika koefisien konduksi termalnya 0,2
kal/msC. Tentukan jumlah kalor yang dirambatkan!
Diketahui:
L = 4 m
-4
2
2
2
A = 24 cm = 0,00024 m = 24 × 10 m
k = 0,2 kal/msK
ΔT = 50º C
Ditanya: H = … ?
Jawab:
H = (k . A . ΔT)/L
-4
H = (0,2 . 24 × 10 . 50)/4
H = 0,0024/4
H = 0,0006
-4
H = 6 × 10 J/s
Jadi, jumlah kalor yang dirambatkan oleh besi yang dipanaskan adalah 6 × 10 -
4 J/s.
2. Konveksi
Saat kalian merebus air maka akan terjadi aliran (perpindahan ) kalor dari air
yang panas di bagian bawah dengan air yang dingin di bagian atas wadah.
Peristiwa perpindahan kalor yang disertai perpindahan massa atau perpindahan
partikel-partikel zat perantaranya disebut dengan aliran kalor secara konveksi.
Laju kalor secara konveksi , secara matematis dapat dirumuskan:
4