Page 46 - SPLDV
P. 46

Ayo kita menalar





                   Jawablah setiap pertanyaan yang disajikan, tulis jawabannya di buku latihan mu!

                   Kalian telah mengetahui cara Menyelesaikan sistem persamaan linear dua variable
                   dengan metode eliminasi. Pada saat kalian mengeliminasi salah satu variable, langkah

                   pertama yang kalian lakukan adalah mengalikan persamaan dengan konstanta.

                   a.   Perhatikan strategi yang digunakan untuk menentukan harga tiap-tiap jenis lilin.






                                                                            Jelaskan strategi yang digunakan
                                                                            untuk menentukan harga sebuah

                                                                            lilin ungu dan sebuah lilin putih!
   41   42   43   44   45   46   47   48   49   50   51