Page 19 - BAHASA INDONESIA KELAS IV MATERI ASAL USUL
P. 19

Bahas Bahasa
                          Bahas Bahasa




                     Bacalah kalimat-kalimat berikut ini.




                        1. Setelah itu, Warsih berkata.           (Dipisahkan oleh koma)
                       2. Karena itu, mereka bisa memakannya.              (Berada di awal kalimat)

                       3. Namun, mereka pergi begitu saja.



                       Kata-kata  sebelum  tanda  koma  disebut  konjungsi  atau  kata

                       penghubung  antarkalimat.  Ia  disebut  kata  penghubung

                     karenafungsinya menghubungkan dua kalimat, antara lain untuk:




























                         Kalian  juga  dapat  melihat  penjelasan  mengenai  konjungsi  atau
                         kata penghubung melalui video dibawah ini.




























                                  Sumber: https://www.youtube.com/watch?v=SJIH1SEfx10
   14   15   16   17   18   19   20   21   22   23   24