Page 30 - VISI MISI ALLAH
P. 30
Sumber Dari Hadits Nabi Muhammad Saw
“Islam itu adalah beribadah kepada Allah dan tidak
, mendirikan shalat, menunaikan zakat
mempersekutukanNYA
yang wajib dan puasa di bulan Ramadhan (Hadits riwayat Bukhari).
“Islam dibangun atas lima perkara : Mengakui tidak ada Tuhan
yang patut disembah kecuali hanya Allah dan mengakui
,
Muhammad adalah utusan Allah mendirikan shalat,
mengeluarkan zakat, haji dan puasa bulan Ramadhan” (Hadits
riwayat Bukhari)
VISI MISI ALLAH 23