Page 31 - HAK ALLAH DAN MAKHLUKNYA
P. 31

sesungguhnya  Allah  Dialah  Yang  Maha  Pengampun  lagi  Maha
                Penyayang. (Al Qur’an surat (28) Al Qashash ayat 16)
                                                                                    .

                karena pertolongan Allah. Dia menolong siapa yang dikehendaki-Nya. Dan

                Dialah Yang Maha Perkasa lagi Maha Penyayang. (Al Qur’an surat (30)
                Ar Ruum ayat 5)     .

                Yang  demikian  itu  ialah  Tuhan  Yang  mengetahui  yang  gaib  dan  yang
                nyata, Yang Maha Perkasa lagi Maha Penyayang,  (Al Qur’an surat (32)
                As Sajadah ayat 6)
                                       .

                Panggillah  mereka  (anak-anak  angkat  itu)  dengan  (memakai)  nama

                bapak-bapak mereka; itulah yang lebih adil pada sisi Allah, dan jika kamu
                tidak mengetahui bapak-bapak mereka, maka (panggillah mereka sebagai)
                saudara-saudaramu  seagama  dan  maula-maulamu.  Dan  tidak  ada  dosa
                atasmu  terhadap  apa  yang  kamu  khilaf  padanya,  tetapi  (yang  ada
                dosanya)  apa  yang  disengaja  oleh  hatimu.  Dan  adalah  Allah  Maha
                Pengampun  lagi  Maha  Penyayang.  (Al  Qur’an  surat  (33)  Al  Ahzab
                         .
                ayat 5)

                supaya  Allah  memberikan  balasan  kepada  orang-orang  yang  benar  itu
                karena kebenarannya, dan menyiksa orang munafik jika dikehendaki-Nya,

                atau  menerima  tobat  mereka.  Sesungguhnya  Allah  adalah  Maha
                Pengampun  lagi  Maha  Penyayang.    (Al  Qur’an  surat  (33)  Al  Ahzab
                          .
                ayat 24)

                Dialah yang memberi rahmat kepadamu dan malaikat-Nya (memohonkan
                ampunan  untukmu),  supaya  Dia  mengeluarkan  kamu  dari  kegelapan
                kepada cahaya (yang terang). Dan adalah Dia Maha Penyayang kepada

                                                                                                   .
                orang-orang yang beriman. (Al Qur’an surat (33) Al Ahzab ayat 43)

                Hai  Nabi,  sesungguhnya  Kami  telah  menghalalkan  bagimu  istri-istrimu
                yang  telah  kamu  berikan  mas  kawinnya  dan  hamba  sahaya  yang  kamu
                miliki  yang  termasuk  apa  yang  kamu  peroleh  dalam  peperangan  yang
                dikaruniakan  Allah  untukmu,  dan  (demikian  pula)  anak-anak  perempuan
                dari  saudara  laki-laki  bapakmu,  anak-anak  perempuan  dari  saudara
                perempuan bapakmu, anak-anak perempuan dari saudara laki-laki ibumu
                dan  anak-anak  perempuan  dari  saudara  perempuan  ibumu  yang  turut
                hijrah bersama kamu dan perempuan mukmin yang menyerahkan dirinya
                kepada  Nabi  kalau  Nabi  mau  mengawininya,  sebagai  pengkhususan

                bagimu,  bukan  untuk  semua  orang  mukmin.  Sesungguhnya  Kami  telah
                mengetahui  apa  yang  Kami  wajibkan  kepada  mereka  tentang  istri-istri



            HAK ALLAH DAN MAKHLUKNYA                                                                     23
   26   27   28   29   30   31   32   33   34   35   36