Page 12 - MODUL INTERAKTI KELAS V _Neat
P. 12

B. PEMAHAMAN



                                       BERMAKNA








          1.    Meningkatkan  kemampuan  siswa  bisa


              meneyebutkan apa itu rantai makan.

          2.  Meningkatkan  kemampuan  peserta  didik


              mengidentifikasi  peran  makhluk  hidup  pada


              rantai makanan.


          3.   Meningkatkan  kemampuan  peserta  didik


               mengidentifikasi  hubungan  pada  jaring-


               jaring  makanan  di  ekosistem  yang  lebih


               besar.




                 C.  PERTANYAAN PEMANTIK







           1.   Agar  dapat  bertahan  hidup  apa  yang  harus


                dilakukan makhluk hidup?


           2.   Apakah  manusia,  tumbuhan  dan  hewan


                dapat bertahan hidup tanpa makhkuk hidup


                lainnya?


           3.   Bagaimana cara kita menjaga ekosistem?
   7   8   9   10   11   12   13   14   15   16   17